Siapa Sih CEO YouthManual.com dan orang-orang di dalamnya?? Mari kita Kupas Bersama

Advertisement
       
      
              
    
  
  

Youthmanual

bbc.com image

Youthmanual ialah layanan konseling virtual untuk membantu siswa mempersiapkan kuliah dan karier. Di laman webnya, Youthmanual menyediakan beberapa modul yang mengarahkan siswa untuk mencari tahu kepribadian dan minatnya. Algoritma kemudian menyarankan pilihan jurusan dan karier berdasarkan informasi tersebut.





Kepala pemasaran Rezha Bayu Oktavian
linkedin.com picture

mengatakan, Youthmanual dirancang untuk membantu guru bimbingan konseling (BK). "Bimbingan konseling bisa jadi lebih strategis, karena mereka (guru BK) sudah mengetahui bagaimana dimensi kepribadian masing-masing siswa dan hal-hal yang mereka bisa eksplorasi terkait rekomendasi yang sudah diberikan," ujarnya.
Ia menambahkan, sekolah yang bekerja sama dengan Youthmanual akan mendapatkan akses ke dasbor analisis berisi data minat dan kemampuan siswa sebagai referensi dalam merancang silabus atau metode belajar.

Sampai saat ini, sebanyak lebih dari 260.000 siswa dari seluruh Indonesia dilaporkan telah mencoba layanan ini; dan ternyata sebagian besarnya, menurut Rezha, berasal dari luar kota-kota metropolitan, misalnya Enrekang dan Kutai Kartanegara. "Ternyata mereka butuh hal-hal semacam ini, karena selama ini mereka kurang terekspos dengan yang namanya psikolog," tuturnya.

Youthmanual menawarkan skema freemium: sebagian modulnya bisa diakses secara cuma-cuma namun untuk mengakses seluruh layanan dalam laman ini, pengguna harus membayar.

Sumber : http://www.bbc.com/indonesia/majalah-41452553

Dikutip dari postingan di tahun 2017 Youthmanual.com


"Nggak cuma itu, ada juga sesi yang nggak kalah menarik berupa diskusi publik mengenai Data Awareness: Data Menentukan Masa Depan dengan Rizky Muhammad, CEO Youthmanual sebagai salah satu keynote speaker. Di sesi ini, kamu akan belajar bagaimana memahami dan memanfaatkan data sebagai pegangan supaya kita bisa lebih tepat mengambil langkah strategis dalam menyiapkan masa depan dengan bantuan data. Wih!"

nah dari Postingan tersebut Ketahuan kan Teman-teman?? CEO Youthmanual adalah kak Rizky Muhammad.
youthmanual.com image


sumber: https://www.youthmanual.com/post/terkini/event/saatnya-ngobrol-soal-masa-depan-gen-z-bareng-youthmanual-di-indonesianyouth-conference-2017
       
      
               
    
       
Advertisement

You might also like

0 Comments


EmoticonEmoticon